Arsip Tag: Kacang Polong

Kacang Polong Yang Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Kacang Polong Yang Bermanfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Kacang polong merupakan makanan yang banyak dijadikan beragam aneka olahan makanan oleh masyarakat. Kacang polong merupakan jenis tanaman yang masuk dalam jenis kacang-kacangan yang mempunyai waran hijau, kunig juga coklat.

Kacang polong mengandung vitamin C yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh dan menjadi sumber antioksidan yang dapat mecegah serangan radikal bebas yang dapat berbahaya merusak kesehatan tubuh. Nutrisi, mineral juga protein yang ada pada kacang polong baik untuk dikonsumsi secara rutin dan bermanfaat baik bagi kesehatan tubuh.

Knadungan serat dan kalium yang ada pada pada kacang polong dapat meningkatkan kesehatan jantung dan dapat mencegah penyakit kardiovaskular dengan efektif. Berikut ini manfaat kacang polong bagi kesehatan tubuh yang dapat diketahui manfaatnya:

1.Meningkatkan kesehatan pencernaan

Kandungan serat yang sangat tinggi yang ada pada kacang polong baik untuk meningkatkan sistem kesehatan pencernaan. Kandungan seratnya dapat menyerap nutrisi dan memprosenya keluar menjadi tinja. Konsumsi kacang polong secara rutin baik untuk mengkatkan sistem pencernaan tubuh dan dapat mecgah terjadinya sembelit.

2. Meringankan gangguan menstruasi

Kacang polong yang mengandung serat, mineral, juga nutrisi yan ada di dalamnya dapat membantu mengurangi nyeri yang saat terjadi pada masa menstruasi. Kacang polong baik dikonsumsi secara teratur agar dapat menjaga kesehatan sistem tubuh menjadi lebih baik.

3. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Kacang polong mengandung vitamin C yang baik untuk menjadi antioksidan dan dapat menangkal serangan radikal bebas yang menyebabkan gangguan pada kesehatan tubuh. Kandungan nutrisi juga mineral yang ada pada kacang polong dapat menjaga sistem imun menjadi lebih baik. Dengan konsumsi kacang polong secara rutin maka akan dapat bermanfaat meningkatnya sistem kekebalan tubuh dan dapat mencegah berbagai macam penyakit.

4. Mencegah anemia

Kacang polong mengandun folat yang dapat membantu produksi seldarah merah di dalam tubuh. Kekurangan kandungan folat dapat menyebabkan penyakit anemia. Konsumsi denganrutin kacang polong dapat membantu mengatasi anemia dengan efektif dan baik.

5. Mengurangi peradangan

Kacang polong mengandung sifat anti inflamasi yang dapat mengatasi pembengkakan juga peradanagn yang lain. Kacang polong dapat digunakan menjadi alternatif untuk meredakan peradangan.